Orideknews.com, MANOKWARI, – Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Manokwari, Demas Paulus Mandacan – Edi Budoyo (PADI) telah mendapatkan rekomendasi 4 partai dengan jumlah kursi 11.
Empat partai itu adalah PDIP, PKS, PKB dan Perindo, dengan jumlah kursi itu, demikian sudah melebihi syarat KPU yakni 5 kursi.
Demas Paulus Mandacan mengatakan, dalam waktu dua bulan kedepan ada sejumlah partai lagi yang akan gabung bersama PADI. (ALW/ON)